Keturunan Ratu Victoria

Keturunan ratu Victoria

Keturunan Ratu Victoria

Keturunan Ratu Victoria akan memberikan banyak cucu yang menjadi raja. Ratu Victoria merupakan ibu orang eropa. Tahukah kalian alasan Ratu Victoria di sebut ibu orang eropa? Karena semua keturunan dari Ratu Victoria hampir seluruh kerajaan eropa adalah anak – anaknya. Ratu yang juga memiliki Sembilan anak dari pangeran Albert. Anak – anak yang tumbuh dewasa menikah dengan beberapa bangsawan.

Tentu saja para bangsawan dari kerajaan eropa. Dalam politik pernikahan merupakan Langkah yang paling cepat dan tepat. Langkah untuk mempersatukan setiap kerajaan di daerah eropa. Anak – anak yang menikah memberi banyak cucu kepada ratu Victoria. Hampir ada empat puluh dua cucu yang berada di kerajaan eropa.

Keturunan yang menjadi pemimpin

Cerroreyesbadajoz – Ratu Victoria merupakan pemimpin dari negara Inggris. Anak dari Raja George III. Di dalam silsilah keluarga kerajaan Inggris Ratu Victoria merupakan anak urutan no lima. Dari urutan yang terkecil ini siapa yang sangka kalau Victoria bisa menjadi seorang ratu di Inggris. Tetap setelah beranjak dewasa Ratu Victoria menikah dengan pangeran Albert dari jerman.

Pernikahan politik yang menghasilkan banyak anak. Memiliki banyak anak membuat Ratu Victoria memiliki banyak cucu. Cucu yang akan menjadi raja di kerajaan – kerajaan eropa. Dengan memiliki cucu yang banyak membuat beberapa masyarakat memberi julukan nenek dari eropa. Seluruh keturunan Ratu Victoria hidup dengan terpisah dan tinggal di istana yang berbeda.

Dafta 9 nama anak Ratu Victoria

para cucu yang kelak menjadi raja//Anak Ratu Victoria

Istana yang menjadi tempat tinggal para raja yang baru. Mungkin banyak yang penasaran dengan nama anak dari ratu Victoria dengan pangeran albert. Berikut nama – nama anak ratu Victoria:

  1. Victoria Adelaide mary louise
  2. Edward vII
  3. Putri allice maud mary
  4. Alfred
  5. Helena
  6. Putri louise
  7. Pengeran Arthur
  8. Leopoid
  9. Beatrice

Dari daftar anak – anak ratu Victoria mereka nanti akan memberikan keturunan yang hebat dan raja yang kuat. Ratu Victoria merupakan ratu yang hidup cukup lama. Di usianya yang ke delapan puluh tujuh tahun meninggal dunia.